Apakah Bisa Menampilkan Nama Barang Selain Dengan Rumus Excel VLOOKUP
Menampilkan Nama Barang - Dalam artikel sebelumnya kita sudah bahas tentang cara menampilkan nama barang dengan rumus Excel VLOOKUP.
Ada bagian yang cukup menarik, apakah menampilkan nama barang tersebut hanya bisa dilakukan dengan rumus VLOOKUP saja atau ada rumus yang lain ?
Dalam Excel sebenarnya ada beberapa rumus yang bisa digunakan untuk mengganti rumus lainnya.
Ini secara umum tentu bisa menjawab pertanyaan yang dituliskan diatas dan jika belum mengetahui rumus apa mari kita bahas dalam artikel ini sampai dengan selesai.
Menampilkan Nama Barang Selain Dengan Rumus VLOOKUP
Pada dasarnya menampilkan nama barang bisa saja dijalankan dengan rumus lain selain dari rumus Excel VLOOKUP.
Hanya saja memang secara umum rumus VLOOKUP ini yang sangat cocok digunakan untuk menampilkan nama barang.
Tetapi jika memang ingin menampilkan nama barang bukan dengan rumus Excel VLOOKUP mari kita bahas kira - kira rumus apa yang bisa menggantikan rumus VLOOKUP tersebut.
Dalam artikel ini kita akan bahas dua rumus Excel yang dapat menggantikan rumus VLOOKUP untuk menampilkan nama barang.
1. Rumus INDEX dan MATCH Untuk Mengganti Rumus VLOOKUP
Rumus yang pertama untuk menampilkan nama barang selain rumus VLOOKUP adalah gabunkan rumus INDEX dan MATCH.
Dikalangan pengguna Excel sebenarnya gabungkan rumus ini sudah sangat populer.
Karena memang ada beberapa kelebihan dari gabungan rumus INDEX dan MATCH dibandingkan dengan rumus VLOOKUP.
Karena fungsinya memang sama maka secara otomatis gabungan rumus INDEX dan MATCH ini akan bisa menggantikan rumus VLOOKUP.
Hanya saja prosesnya memang tidak mudah terutama bagi yang belum mengetahui bagaimana cara menggabungkan rumus INDEX dan MATCH.
2. Rumus IF Untuk Mengganti Rumus VLOOKUP
Sebenarnya jika dipaksakan bisa saja rumus IF ini digunakan untuk mengganti rumus VLOOKUP saat akan menampilkan nama barang.
Hanya saja memang ada keterbatasan pada rumus Excel IF ini dimana jumlah barang tidak bisa terlalu banyak.
Selain itu jika ada nama barang yang baru maka kita perlu untuk update rumus Excel IF.
Dengan kata lain IF ini bisa untuk mengganti rumus VLOOKUP menampilkan nama barang hanya saja jumlah barangnya tidak bisa terlalu banyak.
Silahkan pertimbangakn kira - kira rumus apa yang akan digunakan untuk mengganti rumus VLOOKUP saat akan menampilkan nama barang.
Itulah pembahasan kita kali ini tentang menampilkan nama barang selain dengan rumus VLOOKUP dan semoga artikel ini bermanfaat untuk semua pembaca.
Posting Komentar untuk "Apakah Bisa Menampilkan Nama Barang Selain Dengan Rumus Excel VLOOKUP"